Tuesday, February 18, 2014

Cara Membuat Widget Recent Comment Versi 2

Pada hari ini taukahbahwa.blogspot.com akan menyajikan posting tentang Cara Membuat Widget Recent Comment Versi 2. Semoga dengan berita Cara Membuat Widget Recent Comment Versi 2 akan menambah pengetahuan untuk anda pembaca setia taukahbahwa.blogspot.com

Widget - Sebelumnya saya sudah pernah bahasa cara membuat widget recent comments (komentar terbaru) dengan Avatar namun yang kali ini lain tanpa ada avatar dan lebih simpel. Dengan nama yang berkomentar serta artikel mana yang dikomentari dan deskripsi komentar. Itu merupakan fasilitas yang ada dalam widget recent commentes.



1. Login ke blog kamu.
2. Pilih Rancangan.
3. Pilih Tata Letak > Add Gadget > HTML/JavaScript > Copy kode di bawah ini.

<div class="recent-comments">
<div id="recent-comjudul">Yang Berkomentar</div>
<script style=text/javascript src="http://helplogger.googlecode.com/svn/trunk/recent comments widget.js"></script><script style=text/javascript >var a_rc=5;var m_rc=false;var n_rc=true;var o_rc=0;</script><script src=http://pengembarabiru.blogspot.com/feeds/comments/default?alt=json-in-script&callback=showrecentcomments ></script>
</div>
  • Kode yang berwarna biru itu adalah jumlah kata pada setiap komentar.
  • Kode yang berwarna merah adalah jumlah komentar terbaru yang ingin ditampilkan.
  • Kode yang berwarna orange adalah judul widget. 
  • Ganti kode yang berwarna ungu dengan URL blog Anda. 

4. Simpan. Sekarang kamu pilih menu EDIT HTML > cari kode </head> letakan kode di bawah ini tepat di atas kode </head>
<style type=text/css> .rcw-comments a {text-transform: capitalize;text-decoration:none;} .rcw-comments {border-bottom: 1px dotted; padding-top: 7px!important; padding-bottom: 7px!important;} #rcw-cr {font-family: Arial,Tahoma;font-size:9px;padding-top:7px;display:block;text-decoration:none;}
.recent-comments {width:300px;color:#000;font-size:12px Arial;border:1px solid #ccc;padding:0px;padding:3px;}
.recent-comments a {color:#333;font-weight:bold;text-decoration:none;}
.recent-comments a:hover {color:#ff6600;text-decoration:none;}
#recent-comjudul {color:#333;font-weight:bold;text-decoration:none;font:size:13px;background:#ccc;padding:3px;}
</style> 
5. Simpan dan lihat hasilnya.

Dapatkan berita terupdate dan unik setiap saat hanya di taukahbahwa.blogspot.com
Homepage|http://taukahbahwa.blogspot.com

No comments:

Post a Comment

jangan lupa tinggalkan komentar .... trimakasih atas kunjungannya