Monday, February 10, 2014

Cara Merubah Warna Background Postingan di Blog

Di kesempatan kali ini taukahbahwa.blogspot.com akan menyajikan berita tentang Cara Merubah Warna Background Postingan di Blog. Semoga dengan posting Cara Merubah Warna Background Postingan di Blog akan menambah pengetahuan untuk anda pembaca setia taukahbahwa.blogspot.com

Cara Merubah Warna Background Postingan di Blog - Bosen dengan warna Background postingan, Header, Footer dan Sidebar blog anda???

Kali ini saya akan membagi tips dan Trik sedikit tentang merubah warna background blog anda.

- Login ke Blog anda dan masuk ke Dashboard > Rancangan > Edit HTML.
- Backup Tamplate anda terlebih dahulu dengan cara mengklik tulisan Downlad Template Lengkap di sisi kanan atas. kemudian Ceklist Expand Template Widget.

1. Background Header :
Cari Kode berikut dengan menekan Tombol Ctrl + F pada Keyboard anda,


#header-wrapper {
background:#000000;

Rubahlah Tulisan berwarna merah dengan kode warna yg anda inginkan

2. Background Body :
Cari Kode berikut dengan menekan Tombol Ctrl + F pada Keyboard anda,

body {background:#000000;

Rubahlah Tulisan berwarna merah dengan kode warna yg anda inginkan

3. Background Postingan :
Cari Kode berikut dengan menekan Tombol Ctrl + F pada Keyboard anda,

#main-wrapper {
background:#000000;

Rubahlah Tulisan berwarna merah dengan kode warna yg anda inginkan

4. Background Sidebar:
Cari Kode berikut dengan menekan Tombol Ctrl + F pada Keyboard anda,

#sidebar-wrapperbackground:#000000;


Rubahlah Tulisan berwarna merah dengan kode warna yg anda inginkan

5. Background Footer:
Cari Kode berikut dengan menekan Tombol Ctrl + F pada Keyboard anda,

#footer {background:#000000;


Rubahlah Tulisan berwarna merah dengan kode warna yg anda inginkan

Dapatkan berita terupdate dan unik setiap saat hanya di taukahbahwa.blogspot.com
Homepage|http://taukahbahwa.blogspot.com

No comments:

Post a Comment

jangan lupa tinggalkan komentar .... trimakasih atas kunjungannya